Senin, 16 Februari 2015

5 Anime Komedi Terbaik


5 Anime Komedi Terbaik Koleksi Mimin

Tanpa Basa Basi kita langsung ke topik utamanya aja yah ... HeHeHe

1. Gintama 
















Genre : Comedy , Sci-Fi , Parody , Samurai , Action
Penulis : Hideaki Sorachi 
Studio : Sunrise

Gintama , Manga Gintama dibuat oleh Hideaki Sorachi dan dimuat pada majalah Shonen Jump pertama kalinya pada tanggal 3 Desember 2003 . Gintama sendiri artinya adalah 'Jiwa Besi',
tokoh utama dari Gintama adalah Sakata Gintoki yang bekerja semaunya untuk membayar sewa kamarnya ,
salah satu teman Sakata Gintoki adalah Shimura Sinpachi dan Kagura yang bertema pada jaman Edo .
Plotnya mengikuti keseharian hidup Sakata Gintoki


2. Baka to Test


















Genre : Comedy , School , Romance , Slice Of Life
Penulis : Kenji Inoue
Studio : Silver Link

Baka to Test to Shoukanjuu artinya adalah ' Si bodoh , Ujian , dan Makhluk Panggilan '.
Tokoh utama dalam serial ini adalah orang paling bodoh diantara orang orang yang bodoh di kelas F yaitu Akihisa Yoshii . Dalam serial ini ada teman akihisa yang cantik , manis , juga pintar yang bernama Mizuki Himeji . Jalan ceritanya adalah keseharian hidup si bodoh Akihisa Yoshii .



3. Danshi Koukousei no Nichijou




















Genre : Comedy , School , Slice Of Life
Penulis : Yosunobu Yamauchi
Studio : Sunrise

Anime ini salah satu favorit mimin loh karena sesuai dengan kehidupan mimin . 
Danshi Koukousei no Nichijou adalah serial anime yang bercerita tentang keseharian hidup 
anak cowo SMA , tokoh dalam serial ini ada Yoshitake Tanaka , Hidenori Tabata , dan Tadakuni .
Mulai dari di sekolah , rumah , dan di perjalanan pulang ada saja petualangan atau cerita dari mereka bertiga.



4. Sakurasou no Pet na Kanojo




















Genre : Comedy , School , Slice Of  Life , Drama 
Penulis : Hajime Kamoshida
Studio : J.C.Staff

Ini Anime Wajib di Download karena Ceritanya seru dan dapat memotivasi kalian semua . Bercerita tentang seorang cowo yang bernama Sorata Kanda berhati baik yang enggak bisa membiarkan seekor kucing malang yang terlantar , karena kebiasaannya itu ia dipindah kan dari asrama reguler ke asrama Sakurasou , tempat orang orang yang bermasalah . Beberapa hari kemudian datang lah cewe yang polos untuk pindah ke Sakurasou , dan diminta diurus oleh Sorata .




5. Acchi Kocchi 












Genre : Romance , Slice Of Life , Comedy , School
Penulis : Ishiki
Studio : AIC


Dalam suatu grup pasti ada yang saling menaruh hati satu sama lain , hal itu juga terjadi dalam serial anime Acchi Kocchi . Io adalah salah satu orang dari grup yang di sukai oleh Tsumiki , beberapa temannya sering menggoda tsumiki ketika sedang bermesraan dengan Io . Bagaimanakah kelanjutan perjuangan Tsumiki agar bisa mendapatkan Io ?